RSS

Cara Mendaftar Ke Search Engine


Temukan Bagaimana Cara Mendaftarkan Situs Atau Blog Anda Ke Search Engine Terkemuka

Setelah kita selesai membuat blog atau website agar blog atau website kita bisa diindex oleh serach engine dan agar para pencari informasi menemukan blog atau website kita maka kita harus mendaftarkan blog atau website kita tersebut ke search engine atau mesin pencari,sebenarnya ada banyak sekali mesin pencari di internet..tapi yang akan kita bahas disini adalah bagaimana kita mendaftar situs kita ke mesin-mesin pencari yang polular saja,diantaranya adalah Google,MSN dan Yahoo.

. Mendaftar ke search engine Google , kunjungi alamat berikut ini :



Kemudian lakukan langkah berikut ini :
1.URL --> Isi dengan URL blog anda
2.Comments --> Isi dengan keyword atau kata kunci yang berhubungan dengan blog anda
3.Isi kotak kosong dengan huruf Verifikasi yang tersedia
4.Klik tombol Add URL
Selesai..
Sesuai dengan apa yang sudah saya alami ,perlu anda ketahui bahwa setelah anda mendaftar ke search engine tersebut maka situs anda tidak akan langsung terindek saat itu juga,biasanya memerlukan waktu 3-4 hari.setelah 3-4 hari maka coba anda ketikkan nama situs atau blog anda di search engine tersebut.kalo belum muncul juga coba anda tunggu sampai 7 hari..kalo belum muncul juga coba anda daftarkan ulang.


. Mendaftar ke search engine Yahoo! Kunjungi alamat berikut ini :



Untuk mendaftar ke search engine yahoo, persyaratannya anda harus mempunyai account yahoo, karena untuk mendaftarkan situs atau blog anda ke mesin pencari ini memerlukan log in terlebih dahulu ke account yahoo. Jadi jika anda belum punya account yahoo anda daftar dulu account yahoo (email di yahoo) , setelah account anda jadi anda tinggal menggunakan username dan password anda untuk mendaftar ke search engine ini,lakukan langkah-langkah mudah yang sudah disediakan oleh yahoo kemudian tinggal anda klik Add URL,
selesai…


. Mendaftar ke Msn, Kunjungi alamat berikut ini..




Lakukan langkah sederhana yang di sediakan oleh Msn dengan mengisi huruf verifikasi dan URL anda pada kotak yang tersedia, kemudian klik tombol Submit URL,
selesai.


Jangan lupa setelah anda melakukan tiga langkah diatas kemudian kunjungi alamat berikut ini :



Isi form sederhana dengan memasukkan alamat situs dan URL selain situs anda langsung terdaftar di 28 situs maka setiap ada update di blog atau situs anda, secara otomatis update situs anda akan terbaca di 28 situs ping..
Silakan coba..saya sudah membuktikannya..


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

5 komentar:

Automation mengatakan...

makasih ya info pentingnya, thx lot.

Anonim mengatakan...

boleh juga dicoba. terima kasih

mitra business anda mengatakan...

terima kasih infonya ya

Anonim mengatakan...

makasih yah info pentingnya.semoga anda bs trs berbagi ilmu dgn orang lain spy anda tmbh pintar.he...he...

saiful iman mengatakan...

makasih infonya dari beasiswauntukkita.blogspot.com

Posting Komentar